Cara Memperbaiki Tv LCD/LED Sharp Hanya Indikator Hijau yang Nyala

Sharp LC 32LE295i indikator hanya nyala hijau.
Dicolokin listrik indikator langsung nyala hijau.
Tidak ada gambar dan suara.
Tombol2 dan remote tidak fungsi.
Dimatikan tidak bisa.

Solusi :
Disebabkan ic flash data error.
Model ini menggunakan ic flash WINDBOND 25Q128.
Upgrade dengan data USB_Cheetah_Asia_Pack05_V0110.

Caranya :

  • Siapkan USB flash disk 
  • Kosongkan semua isi data yang ada (atau dapat di format ulang pakai FAT32) 
  • Ekstract data USB kedalam flashdisk.
  • Pasang flashdisk pada teve.
  • Tekan dan tahan tombol POWER .......baru pesawat dicolokin ke listrik.
  • Tunggu sampai lampu indikator hijau mulai kedi-kedip........baru lepaskan tombol POWER.
  • Lampu indikator akan kedip-2 terus........tunggu terus karena proses Upgrade lagi berlangsung.
  • Saat proses Upgrade berlangsung...jangan sekali-kali mematikan pesawat.
  • Jika layar sudah menyala dan keluar raster.....berarti proses Upgrade sudah selesai.
  • Matikan pesawat....lepas flashdisk.
  • Selesai.

sumber: http://marsonotv.blogspot.com/2017/08/sharp-lc-32le295i-indikator-hanya-nyala.html



Artikel lainnya:

Comments

  1. Saya mau tanya gan tv pas di colokin lampu indikator nyala merah pas di tekan tombol power lampu indikator nyala hijau tp tv tidak ada gambar

    ReplyDelete
  2. Bang tv sya dimatikan nyala sendiri lagi,alias tidak bisa standby(harus cabut jeck).scan Chanel pun tak bisa nyimpen stiap nyalain.apakah bisa pakai cara ini

    ReplyDelete
    Replies
    1. Masalahnya sama dengan tv saya, tolong dibantu sarannya

      Delete
    2. Sama , TV saya juga seperti ini . Nanti mati kalau colokan nya di cabut

      Delete
  3. Ko TV saya lampunya hijau tapi ga nyalah

    ReplyDelete
  4. kak File nya yang mana ya? boleh di share?

    ReplyDelete
  5. sama tv saya dipencet tombol power on of langsung nyala hijau biasa merah stanby baru hijau klu dipencet ,dan g ada gambar suara

    ReplyDelete
  6. Sya ada kndala sperti itu tapi ini beda tipe mohon info frimwarenya lc40le1851 apakah sma atau beda

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

Data Pin Flyback Tv Tabung Sharp dan Persamaannya

Parameter Service Mode Tv Tabung Sharp

Cara Memperbaiki Tv Tabung Sharp Indikator Merah Kedip-kedip